-->
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Download Aplikasi Mod BUSSID (Bus Simulator Indonesia) Dan Cara Mainnya

Konten [Tampil]
Dalam dunia permainan simulasi, Aplikasi Bus Simulator Indonesia (BUSSID) telah menjadi sorotan utama di kalangan penggemar game yang bisa di Download dan di Install pada smartphone.

Jadi, penggunanya dapat memainkan game secara online, mengendarai berbagai jenis kendaraan. Paling Favorit sih, BUS , sama truck. Tapi tidak menutup kemungkinan, kalian bisa download Bussid Motor, Mobil pribadi, alat berat dan Lain sebagainya.

Keren, dengan Grafis detail kalian bisa melakukan perjalanan ke seluruh indonesia secara virtual dan melewati setiap rute perjalanan.

Aplikasi ini, dikembangkan oleh Maleo, cukup digemari oleh semua kalangan. Ya... Jelas, pasalnya mereka memungkinkan bisa merasakan sensasi mengemudi bus dan kendaraan umum lainnya dalam lingkungan yang sangat realistis. 

Namun, pengalaman ini dapat ditingkatkan lebih jauh dengan penggunaan aplikasi modifikasi (MOD) BUSSID. Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan apa itu aplikasi MOD BUSSID, bagaimana cara menggunakannya, dan manfaat yang dapat Anda peroleh.

Mengenal BUSSID dan Aplikasi MOD

Sebelum download aplikasi Mod Bussid di smartphone kalian, saya akan jelaskan dulun nih apa saja yang perlu kalian pahami dalam istilah di game ini.

BUSSID

Bus Simulator Indonesia adalah permainan simulasi yang membawa pemain ke dunia transportasi umum di Indonesia. Dari mengemudi bus hingga angkot, BUSSID menawarkan pengalaman mendalam dalam mengendalikan berbagai jenis kendaraan yang biasa ditemui di jalan-jalan Indonesia.

Ya, lebih tepatnya armadanya. 

Aplikasi MOD BUSSID

Aplikasi MOD BUSSID adalah alat yang memungkinkan pemain untuk memasukkan perubahan ke dalam permainan. Dengan aplikasi ini, Anda dapat menambahkan kendaraan baru, mengubah livery (desain luar), dan bahkan menyesuaikan rute permainan.

Keduanya wajib ada pada smarphone kalian ketika akan melakukan perjalanan virtual keliling indonesia.

Download Aplikasi Mod Bussid

Tentu saja ini menjadi hal wajib saat kalian akan memainkan game smartphone. Download apps Mod Bussid, ikuti petunjuk pemasangan seperti biasa.

Nyaris serupa dengan Aplikasi lainnya, dalam hal ini kalian juga perlu mempertimbangkan spesifikasi ponsel. Biasaya dalam urusan game, setidaknya membutuhkan gawai yang dengan spek yang terbilang bagus.

Minimal RAM 3GB Lah, itu saja paling rendah loh. Intinya, spesifikasi smartphone dengan kapasitas RAM besar, Chipset handal akan mempengaruhi performa saat dipakai untuk Main game.
Download Aplikasi Mod Bussid


Versi 27.0
Diupdate pada 18 Jun 2023
Perlu Android versi 4.4 dan yang lebih tinggi
Download 1.000.000+

Singkat saja, Silahkan Menuju tautan dibawah untuk langsung menuju Google Play Download Apk Bus Simulator idonesia.

Download

Setelah Berhasil install Aplikasi Mod Bussid, jangan Buru-buru memainkannya. Ada beberapa hal Yang harus kalian perhatikan.

Misalnya Mengenal, Apa itu Mod Bussid, Mengenal Livery.

Spesifikasi Bussid

Jadi begini loh, ada yang harus kalian pahami bahwa spesifikasi Unit Mod Bussid berbeda beda.

Setiap Detail spesifikasi mod untuk Bus Simulator Indonesia (BUSSID) bisa bervariasi tergantung pada jenis mod yang dipasang. 

Mod dalam BUSSID dapat mencakup berbagai aspek, seperti bus baru, livery (desain bus), suara mesin, tampilan jalan, dan lain-lain. Berikut ini adalah beberapa detail spesifikasi yang mungkin ada dalam mod BUSSID:

  • Bus Baru

Merek dan model bus - Informasi tentang merek dan model bus yang dimodifikasi.

Dimensi bus - Panjang, lebar, dan tinggi bus yang sesuai dengan spesifikasi asli.

Desain interior- Detail interior bus, seperti kursi penumpang, setir, dashboard, dan lain-lain.

  • Livery (Desain Bus)

Skema warna dan desain, Detail livery bus yang telah dimodifikasi, termasuk warna, grafis, logo, dan elemen desain lainnya.

  • Suara Mesin

Suara mesin, Rekaman suara mesin yang cocok dengan bus yang dimodifikasi.

  • Tampilan Jalan

Textures jalan,  Perubahan pada tampilan jalan, termasuk permukaan jalan, marka jalan, dan detail lainnya.

Lingkungan, Perubahan pada lingkungan sekitar, seperti pepohonan, bangunan, dan elemen lainnya.

  • Fitur Tambahan

Fitur khusus: Penambahan fitur khusus seperti lampu-lampu ekstra, aksesori, atau modifikasi lainnya yang tidak ada dalam versi asli permainan.

  • Pengaruh Terhadap Kinerja

Ukuran file, Besar ukuran file mod, yang dapat mempengaruhi ukuran penyimpanan permainan.

Penggunaan sumber daya, Dampak terhadap kinerja permainan dan konsumsi daya baterai.

  • Kompatibilitas

Versi permainan, Informasi tentang versi BUSSID yang kompatibel dengan mod tertentu. Mod mungkin tidak kompatibel dengan versi terbaru permainan, sehingga perlu dicek sebelum mengunduh.

Pastikan untuk selalu membaca deskripsi mod dengan cermat sebelum mengunduh dan menginstalnya. Beberapa situs web atau forum komunitas juga mungkin menyertakan tangkapan layar atau video untuk memperlihatkan secara lebih detail bagaimana mod tersebut akan mempengaruhi permainan.

Mod BUSSID

Download Aplikasi Mod BUSSID

Setelah Download berhasil menginstal Aplikasi Game BUSSID, langkah selanjutnya adalah mengunduh mod-mod yang ingin di pasang dan di Mainkan.

Apakah hanya Bus? Tidak! Terdapat bayak sekali jenis Pilihan Mod Mulai dari Bus, Truck, Mobil Pribadi, Alat berat, Motor dan lain sebagainya.

Nah, Saat kalian akan memulai melakukan perjalanan di dunia simulator, Kira Kira tertariknya sama apa sih?

Motor, Mobil, atau apa. Ya, silahkan download armadanya dulu kemudian lanjutkan ke arena. Langkah memperoleh Modnya mudah Kok.

1. Buka peramban web di Hp Kalian.

2. Cari situs web atau forum yang menyediakan mod BUSSID.

3. Telusuri kategori mod yang Anda minati, seperti bus baru, tampilan jalan, suara, dan lain-lain.

4. Pilih mod yang ingin Anda unduh dan pastikan untuk membaca deskripsi serta komentar pengguna sebelum mengunduh.

Udah, begitu saja dan kalian bisa mengulangi melakukan download armada lain sebagai Koleksi. Pastikan juga sudah tau cara memasangnya Ya..

Bagaimana caranya, simak terus nih.

Memasang Unit Mod BUSSID

Jadi, Setelah download mod sesuai panduan diatas dan memilih unit yang diinginkan, langkah selanjutnya adalah menginstalnya ke dalam permainan BUSSID. Berikut adalah panduan langkah demi langkah:

  1. Buka aplikasi "File Manager" di smartphone Kalian.
  2. Cari folder "BUSSID" dan buka folder "Mods".
  3. Salin file mod yang sudah Anda unduh ke dalam folder "Mods". Beberapa mod mungkin dalam bentuk file ZIP, jadi pastikan untuk mengekstraknya terlebih dahulu.
  4. Tutup aplikasi "File Manager" dan buka kembali permainan BUSSID.
  5. Selesai.
Dan memang aplikasi game ini didesain sangat mudah digunakan. Setelah berhasil download dan Install Bus simulator indonesia, pengguna hanya perlu mengunduh mod yang ingin dimainkan.

Kemudian, mengunggahnya agar bisa masuk Kedalam garasi dan siap di mainkan.

Aktifkan Mod di dalam Permainan

Proses berikutnya setelah berhasil > Download Aplikasi Mod BUSSID > Install > Mengunduh MOD > Unggah Ke Aplikkassi > Aktifkan. 

Setelah kembali ke dalam aplikasi game, yang perlu kalian lakukan agar bisa memainkannya adalah mengaktifkan mod yang sudah di pasang. Caranya sebagai Berikut.

1. Pilih menu "Mod" di layar utama permainan.

2. Aktifkan kotak centang di samping mod yang ingin Anda gunakan.

3. Setelah Anda mengaktifkan mod, tekan tombol "Konfirmasi" atau "Apply".

Sekarang kalian sudah berhasil mengunduh, menginstal, dan mengaktifkan mod BUSSID di permainan Anda. Nikmati pengalaman bermain yang lebih menarik dengan berbagai modifikasi yang telah Anda pasang.

Mengenal Livery

Dowload Apps Mod Bussid

Tidak sampai disana saja, 

Ini menarikanya gam Bus simulator indonesia. Setelah kalian berhasil download aplikasinya, kemudian melakukan proses pemasangan diatas hingga mengunggah mod maka yang perlu dikalian pahami juga terkait ornamen lain dalam game.

Yup,, Livery.

Livery adalah istilah yang digunakan dalam dunia transportasi, terutama pada kendaraan seperti pesawat, kapal, bus, dan truk, untuk merujuk pada desain eksterior yang khusus dan unik yang diterapkan pada kendaraan tersebut. Livery mencakup skema warna, grafis, logo, dan elemen desain lainnya yang mengidentifikasi dan membedakan kendaraan dari yang lain.

Dalam konteks Bus Simulator Indonesia (BUSSID), "livery" merujuk pada desain eksterior khusus yang diterapkan pada bus dalam permainan. Para pemain dapat mengganti livery standar pada bus memakai desain livery yang mereka sukai, baik itu desain bus nyata yang ada dalam dunia nyata atau desain kreasi sendiri. Livery dalam BUSSID mencakup berbagai elemen visual, seperti warna, pola, gambar, dan logo perusahaan bus atau merek tertentu.

Dengan menerapkan livery, pemain dapat memberikan sentuhan personal pada bus mereka dan membuatnya terlihat lebih menarik dan unik. Ini juga memberikan pemain kesempatan untuk menciptakan pengalaman bermain yang lebih mendalam dan realistis dengan memiliki bus yang tampak lebih nyata dan sesuai dengan preferensi mereka.

Livery memiliki peran penting dalam mengidentifikasi dan membedakan bus dalam permainan, dan banyak komunitas pemain BUSSID aktif dalam menciptakan dan berbagi livery-livery kreatif mereka. Pembaruan dan modifikasi livery juga dapat memberikan variasi visual yang menyegarkan dalam permainan, meningkatkan pengalaman bermain bagi para penggemar simulasi bus.

Bus Simulator Indonesia, Siap Gas!

Namun, perlu diingat bahwa tidak semua mod mungkin kompatibel dengan versi terbaru dari permainan. Pastikan untuk membaca deskripsi mod secara cermat dan memeriksa apakah mod tersebut cocok dengan versi BUSSID yang kalian gunakan.

Ingatlah juga bahwa penggunaan Jenis mod mungkin dapat memengaruhi kinerja permainan atau menyebabkan masalah. Jadi, Pastikan amu mendownload mod dari sumber yang tepercaya dan selalu cadangkan data permainan sebelum mengunggah ke Aplikasi Game Bussid.

Dengan mengikuti panduan di atas, kalian dapat dengan mudah Download Aplikasi mod BUSSID untuk meningkatkan pengalaman bermain Anda dalam permainan simulasi bus yang populer ini. Selamat bersenang-senang dan selamat mencoba berbagai mod yang menarik!